Christmas Cooking Games adalah game kasual yang menantangmu untuk mengelola truk makanan. Ingat, kamu juga harus melayani pembeli selama musim Natal sehingga tantangannya lebih greget!
Di Christmas Cooking Games, kamu tidak hanya harus menyiapkan hidangan Natal tradisional, tetapi juga harus mengurus dekorasi. Sebagai contoh, ada ratusan pembeli yang akan memesan pohon Natal yang dihiasi dengan dekorasi tertentu dan kamu harus memosisikannya dengan tepat.
Aspek penting lain yang kamu ingat untuk menyusuri level yaitu waktu yang kamu butuhkan untuk melayani setiap pelanggan. Semakin cepat kamu bisa mengurus pesanan, semakin banyak uang yang akan kamu terima dari pembeli.
Jika kamu ingin menunjukkan efisiensi untuk mengurus semua pesanan dari banyak pelanggan, cobalah Christmas Cooking Games karena inilah permainan yang cukup menghibur.
Persyaratan (Versi terbaru)
- Memerlukan Android 6.0 ke atas
Komentar
Belum ada opini mengenai Christmas Cooking Games. Jadilah yang pertama! Komentar